Kegiatan Jum'at Berkah, Koramil 0622-04/Cikidang Bagikan Nasi Kotak 

    Kegiatan Jum'at Berkah, Koramil 0622-04/Cikidang Bagikan Nasi Kotak 

    Sukabumi - Peduli dan berbagi di Jum'at berkah dilakukan oleh Koramil Cikidang beserta Karang Taruna dan Warga sekitar, Jum'at 12 Januari 2024.

    "Alhamdulillah kegiatan Jum'at berkah, peduli dan berbagi dengan pembagian nasi kotak kepada warga dan penumpang Bus Terminal Cikidang berjalan dengan baik dan tertib, " kata Serka Mulyadi dalam Keterangan tertulisnya selalu Bati Tuud Koramil Cikidang.

    Sasaran kami, kata Mulyadi, di sekitar terminal Bus Cikidang.

    "Dengan menumbuhkan kepedulian dan kebersamaan serta kekeluargaan satu sama lainnya maka hidup kita akan terasa indah, " terang Mulyadi.

    Mulyadi pun mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu dan terlibat dalam kegiatan Jum'at berkah ini.

    "Kami ucapakan terimakasih banyak kepada semua pihak yang telah membantu kegiatan ini, semoga ini menjadi kebaikan yang berpahala, aamiin, " ucap Mulyadi.

    kegiatan jum'at berkah koramil 0622-04/cikidang bagikan nasi kotak
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres...

    Artikel Berikutnya

    Jumat Curhat Polsek Nyalindung Polres Sukabumi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Bimbingan Teknis Penyuluhan dan Pemberdayaan Petani di Lampung, Tingkatkan Pemahaman Digital dan Pendanaan Usaha
    Ketum FM Anti Golput Abu Bakar MBS Serukan Coblos Sekali dan Jangan Golput di Pilkada 2024
    Pengawalan Pendistribusian Surat Suara Pilkada Serentak 2024 di Desa Mekarsakti Polsek Ciemas Polres Sukabumi Berjalan Lancar dan Kondusif

    Ikuti Kami