Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Gelar Patroli Skala Besar, Situasi Kondusif

    Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Gelar Patroli Skala Besar, Situasi Kondusif
    Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Gelar Patroli Skala Besar, Situasi Kondusif

    Polsek Bojonggenteng bersama TNI dan instansi terkait menggelar Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) melalui patroli skala besar untuk menjaga keamanan di wilayah hukum Polsek Bojonggenteng.

    Patroli yang berlangsung mulai pukul 21.00 WIB ini melibatkan 3 personel Polri, 1 personel TNI Koramil Parungkuda, serta 2 personel instansi terkait (Satpol PP dan BPBD). Rute patroli mencakup Jl. Raya Bojonggenteng, Desa Bojonggenteng, Desa Cibodas, dan Desa Berekah.

    Hasil kegiatan menunjukkan tidak adanya kejadian kriminalitas seperti curas, curat, curanmor, tawuran, geng motor, narkoba, maupun miras. Kegiatan berjalan aman dan kondusif. Dokumentasi kegiatan turut dilampirkan.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Jayanti Polsek Palabuhanratu...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Gelar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri Komitmen Jaga Perdamaian dan Pembangunan di Papua
    Patroli Dialogis Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi
    Giat Pengaturan Arus Lalu Lintas Polsek Cicurug Polres Sukabumi
    Safari Sholat Subuh Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi  di Masjid Nuurul Bayan
    Safari Subuh Polsek Cicurug Polres Sukabumi di Mesjid Attaqwa

    Ikuti Kami